Bagi seorang muslim memiliki mushola di dalam rumah merupakan sunnah nabi. Terdapat ruang khusus untuk dia dapat beribadah kepada sang Pencipta.
Nah, tentu jika ada mushola maka idealnya terdapat tempat wudhu agar dapat berwudhu ketika ingin beribadah.
Berikut ini kami berikan contoh desain tempat wudhu sederhana yang terdapat di dalam rumah desain desain simple minimalis.
Tempat wudhu ini berada di depan pintu kamar mandi, memanfaatkan sisi kecil sekitar 1,5×2 meter.
Karena terbatasnya ruangan maka tempat wudhu hanya terdapat satu kran air.
Untuk bagian bawah grill dengan material stainless agar tahan terdapat karat.
Untuk keramik dibedakan dengan warnanya untuk membedakan jenis ruangannya
Untuk tinggi kran sekitarĀ 1 meter dari lantai bawah. Sedangkan tinggi keramik dinding 1, 2 meter dari elevasi lantai dasar.
Kemudian elevasi tempat wudhu turun 2 cm dari elevasi lantai utama
Anda ingin didesainakn? Hubungi Tim Idekreairumah
Baca juga